Instansi
SA Pro
DigiStamp
Baru
Prakerja
Detail Kelas
Home
Semua Kategori
Sales & Marketing
Live Webinar
Menggunakan ChatGPT untuk Konten Media Sosial
KategoriSales & Marketing
Jadwal gelombang Live Webinar lainnya
Berikut jadwal gelombang yang tersedia. Kamu bisa pilih jadwal saat melakukan pembelian di platform pembayaran (Bukalapak, Kariermu, Tokopedia, Pijar Mahir, dan Pintar)*Khusus peserta Kartu Prakerja
Tentang kelas ini
Deskripsi kelas

Saat ini, dalam era digital yang serba cepat dan saling terhubung, media sosial telah menjadi platform utama bagi setiap individu dan para pelaku bisnis untuk saling berinteraksi dan berbagi konten dengan khalayak luas. Konten yang menarik dan relevan sangat penting dalam membangun kehadiran dan interaksi yang sukses di media sosial bagi para pemasar dan periklanan profesional (Indonesia's Online Vacancy Outlook, 2020). Dalam upaya untuk meningkatkan kualitas konten media sosial, teknologi memainkan peran yang sangat penting. Salah satunya yaitu teknologi kecerdasan buatan (AI) yang menarik perhatian adalah ChatGPT. ChatGPT mampu menghasilkan teks respons yang kreatif dan beragam berdasarkan input yang diberikan. Namun, penggunaan ChatGPT untuk konten media sosial juga menghadapi tantangan dan pertimbangan yang perlu diperhatikan. Ada kekhawatiran tentang respons yang tidak relevan, risiko reputasi, dan potensi penyalahgunaan teknologi (E. Kasneci, dkk., 2023). Oleh karena itu, kelas ini sangat bermanfaat bagi para praktisi dan seorang profesional marketing untuk memberikan sudut pandang yang berbeda saat melakukan riset konten, membantu brainstorming, meningkatkan produktivitas dan efisiensi pengerjaan konten, meningkatkan traffic ke situs web brand atau produk sehingga pertumbuhan bisnis perusahaan menjadi lebih baik, dan lain sebagainya. Pada kelas ini, peserta akan mempelajari pengenalan ChatGPT, bagaimana cara memulai penggunaan ChatGPT, pengoptimalan ChatGPT untuk media sosial, ChatGPT untuk social media marketing, creative thingking untuk pembuatan konten hingga ChatGPT untuk konten TikTok.

Syarat Mengikuti Kelas

1. Pendidikan minimal SD sederajat dan berusia 18-64 tahun
2. Tertarik dengan dunia konten media sosial
3. Masyarakat umum yang berminat berkarier sebagai spesialis media sosial
4. Memiliki gawai (PC/laptop atau smartphone) dan jaringan internet yang stabil untuk mengakses materi online
5. Memiliki pengetahuan dasar penggunaan gawai (PC/laptop atau smartphone)
6. Memiliki pengetahuan dasar tentang media sosial

Selengkapnya
Kamu akan mendapatkan
Akses Kelas Seumur Hidup
Sertifikat Skill Academy
Webinar
Tagging
#PRA-KERJA
Tentang Instruktur
Ince Ahmad ZarqanDigital Sales Advisor
-
Ince Ahmad Zarqan adalah seorang yang berpengalaman di bidang digital marketing dan sales advisor. Ice Ahmad memulai karir digital marketingnya pada tahun 2019. Kemudian melanjutkan karirnya sebagai sales advisor dan digital marketing spesialist hingga marketing Pro di beberapa perusahaan. Saat ini, Ince Ahmad menjabat sebagai Digital Sales Advisor di salah satu perusahaan layanan bisnis Amerika yang berspesialisasi dalam keterlibatan pelanggan dan kinerja bisnis.
Ricky Briliant KusumaDigital Marketing
+
Andhika Putra SatrioSEO Lead
+
Materi kelas
5 Kuis
Pre Exam
Exam
Sertifikat
5 Live Webinar
Pre-Exam
Sesi 1: Pengenalan ChatGPT
Durasi
-
Webinar: Sesi 1: Pengenalan ChatGPT
Bagi seorang spesialis media sosial maupun para pemilik bisnis, akun media sosial merupakan salah satu platform yang dapat membantu promosi atau penjualan. Saat ini, penggunaan teknologi khususnya ChatGPT dapat membantu untuk membuat konten media sosial yang efektif, dan sesuai dengan target audiens. Maka dari itu, pada sesi ini peserta akan mempelajari konsep dasar ChatGPT, pemanfaatan ChatGPT dalam konten media sosial, hingga etika dan tantangan dalam penggunaan ChatGPT. 
3 jam pertemuan
Kuis: Kuis: Pengenalan ChatGPT
Tugas Praktik Mandiri
Sesi 2: Memulai Penggunaan ChatGPT
Durasi
+
Sesi 3: Pengoptimalan ChatGPT untuk Media Sosial
Durasi
+
Sesi 4: ChatGPT untuk Social Media Marketing
Durasi
+
Sesi 5: ChatGPT untuk Konten di TIktok
Durasi
+
Post-Exam
Ulasan Peserta