Apa yang terjadi jika saya tidak mengerjakan Unjuk Keterampilan?

Setiap misi yang ada di dalam rangkaian pelatihan wajib dikerjakan hingga tercentang hijau. Jika Anda tidak mengerjakan Unjuk Keterampilan atau misi lainnya, maka pelatihan akan dinyatakan tidak selesai sehingga sertifikat tidak bisa diterbitkan.

Batas waktu pengumpulan dan review

Jika sudah selesai mengikuti rangkaian pelatihan hingga sesi terakhir, Anda akan mendapatkan instruksi untuk mengerjakan Unjuk Keterampilan. Batas waktu pengerjaan yang diberikan adalah 3x24 jam sejak Post-Test (Exam) . Selanjutnya, Unjuk Keterampilan akan di-review dalam waktu selambat 3x24 jam sejak tugas di kirim.

Ketentuan Pengerjaan

  1. Kerjakan tugas Unjuk Keterampilan sesuai dengan format yang diberikan
  2. Apabila ada ketidaksesuaian format, maka Anda akan diminta untuk revisi dan kirim ulang hingga 3x kesempatan
  3. Jika tugas tidak dikumpulkan sesuai batas waktu yang diberikan, maka pelatihan dinyatakan tidak selesai
Icon Tanya Customer Service Skill Academy