Instansi
Prakerja
SA Pro
eMeterai Hub
Baru
Detail Kelas
Mahir Bahasa Jepang untuk PemulaPro Course : 15 jam 58 menit
4.8
Kategori:Language
Mahir Bahasa Jepang untuk PemulaPro Course : 15 jam 58 menit
Rating:
4.8
Kategori:Language
Deskripsi
Bahasa Jepang adalah salah satu bahasa yang paling banyak dipelajari di dunia. Di Asia sendiri Indonesia berada di urutan kedua untuk jumlah pelajar bahasa Jepang terbanyak. 

Jadi apa yang menjadi alasan dan motivasi orang-orang untuk mempelajari bahasa Jepang? Hal-hal seperti, ketertarikan terhadap Japan Pop Culture (Cool Japan), sejarah, budaya, dan seni tradisional Jepang, atau bahkan ketertarikan terhadap bahasa Jepang itu sendiri adalah alasan dan motivasi bagi orang-orang untuk mempelajari bahasa ini. Alasan dan motivasi utama lainnya adalah keinginan untuk dapat menempuh pendidikan di Jepang dan bekerja di atau pada perusahaan Jepang. 

Untuk mencapai hal tersebut kalian akan diminta untuk memiliki suatu level keterampilan atau kefasihan dalam berbahasa Jepang. Level keterampilan dan kefasihan berbahasa Jepang dapat dibuktikan dengan mengikuti Japanese Language Proficiency Test (JLPT) atau Nihongo Nōryoku Shiken. Dengan mengikuti tes ini seseorang akan selangkah lebih dekat untuk dapat menempuh pendidikan, bekerja, atau bahkan mengajukan permohonan kewarganegaraan di Jepang. 

Jadi apa yang menjadi alasan dan motivasimu untuk mempelajari bahasa Jepang. Shinpai shinaide, apapun alasan dan motivasimu untuk mempelajari bahasa Jepang course ini siap untuk membimbingmu dalam mempelajari bahasa Jepang. 

Untuk kamu yang sebelumnya belum pernah belajar bahasa Jepang atau memiliki dasar apapun tentang bahasa ini kamu tak perlu khawatir. Di course ini kamu akan mempelajari bahasa Jepang secara kontekstual, sehingga pelajaran mengenai pola kalimat atau tata bahasa akan lebih mudah dipahami olehmu.

Course ini disusun dengan fitur-fitur seperti:
  • Overview latar belakang budaya.
  • Pembahasan bunpou atau gramatika bahasa.
  • Contoh kaiwa atau percakapan.
  • Praktek kaiwa.
  • Lembar latihan menulis huruf Kana dan Kanji; dan
  • PDF infografis.
Jadi apalagi yang kamu tunggu. Issho ni benkyō shimashou! 
Selengkapnya
Tentang Instruktur
Humannisa Rubina LestariJapan Language Expert
-
Humannisa Rubina Lestari adalah seorang language instructor, dengan latar belakang pendidikan sastra Jepang serta aktif berperan dalam bidang profesional kerja yang menuntut kefasihan berbahasa Jepang baik secara akademik maupun praktisi.
Topik yang akan dibahas27 Topik, 101 Materi, 15 jam 58 menit
TopikTotal: 27
MateriTotal: 101
DurasiTotal: 15 jam 58 menit
Nihon-go Rikai1 Materi11:26-
1. Yuk Belajar Bahasa Jepang! [Nihongo wa Isshoni BenVideo11:26
Hiragana Moji6 Materi46:31+
Katakana Moji8 Materi58:09+
Kanji Moji6 Materi59:56+
Nihon no Bango4 Materi38:31+
Bunpou3 Materi34:28+
Menguraikan partikel "masu" dan "desu" dalam salam3 Materi25:23+
Menguraikan partikel "wa" dan "desu" dalam perkena2 Materi17:56+
Menggunakan partikel "-jin", "-sai"4 Materi40:16+
Menggunakan partikel "kore", "sore", "are", dan "n4 Materi40:59+
Menggunakan kata tunjuk "kono", "sono", "ano"; "ko4 Materi44:07+
Menggunakan partikel "itsu"3 Materi26:59+
Menggunakan partikel "-nin"3 Materi27:57+
Menggunakan partikel "no" dan "wa"4 Materi41:37+
Menggunakan partikel "-ji" dan "-fun"4 Materi40:23+
Menggunakan kata "ikura"4 Materi38:31+
Menggunakan ekspresi "suki" dan "kirai", serta par3 Materi26:46+
Menggunakan partikel "ga" dan "-tai"4 Materi41:32+
Memahami tata krama dalam bertamu di Jepang3 Materi22:00+
Menggunakan partikel "ga arimasu"/ "ga imasu", "-d4 Materi45:32+
Menggunakan kosakata frekuensi waktu5 Materi50:20+
Menggunakan partikel "mashita" dan "masen deshita"4 Materi37:56+
Menggunakan partikel "masenka" dan "mashou"4 Materi40:07+
Menggunakan partikel "dou"3 Materi23:55+
Menggunakan adjektiva "-i" dan "-na"5 Materi51:27+
Menguraikan langkah pembelajaran selanjutnya2 Materi17:20+
Kunci Jawaban1 Materi08:00+
UjianTotal: 2
DurasiTotal: 00:00
Pre Test00:00
Post Test00:00
Konten Kelas
36 Video
14 Kuis
51 Dokumen
Pre Exam
Exam
Sertifikat
Ulasan User
Terjadi kesalahan saat mengambil data
Rekomendasi kelas lainnya
...................
.............
..........................
4.0
10%
Rp100.000
Rp90.000
  • Rp 0